Rabu, 30 Maret 2011

Potensi Besar Dimiliki Alat Musik Bambu Dari Jawa Barat

Salah satu dari sekian banyak jenis alat musik tradisional Jawa Barat, adalah instrumen alat musik berbahan dasar bambu. Namun sayangnya, banyak masyarakat Jabar sendiri tidak tahu potensi dari bambu. Banyak orang Sunda yang tidak mempedulikan musik daerah sendiri, padahal Jabar menyimpan banyak potensi,


Kalau dirunut-runut alat musik dari bambu itu kebanyakan datangnya dari Jawa Barat, sebut saja Angklung dan Karinding. abar memiliki potensi yang besar untuk menjadi basecamp musik bambu, bahkan sampai menembus level internasional.Jawa Barat itu daerah dengan aset musik bambu terbanyak di Indonesia, bahkan banyak orang luar negeri yang suka dengan musik bambu Jawa Barat

Ciri Khas Musik Daerah Jawa Barat

Ciri khas musik daerah Jawa Barat dapat dilihat dari jenis instrumennya dan cara membunyikannya / menggunakannya, yaitu:

a. Ditiup, contohnya: Suling, bangsing, tarompet dll

b. Digoyang – goyang, contohnya: Angklung dan kolotok

c. Dipukul, contohnya: dog – dog, goong, boning, kempul, saron dll

d. Dipetik, contohnya: Kacapi

e. Digesek, contohnya: rebab dan terawangsa

Temukan lebih banyak seputar alat musik bambu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar