Investor yang memilih investasi saham sebagai instrument investasi tidak perlu takut . BNP Paribas Investment Partners yang merupakan salah satu manajer investasi di Indonesia memberikan penyataan bahwa mereka optimis dengan pasar Indonesia setelah melihat kenerja Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)IHSG berhasil mencapai level 3.888,6 dalam 6 bulan atau dalam dollar AS berarti naik sebesar 10,14 persen.
Hal ini bisa terjadi karena harga Rupiah menguat dalam 6 bulan akhir-akhir ini. Kenaikan sebesar 4,6 persen dengan nilai tukar sebesar Rp 8. 625. Ini disesabkan karena rendanya inflasi yang menimpah Indonesia. Memang Indonesia tertimpa inflasi pada awal bulan Januari namun keadaan ini semakin membaik pada bulan Juni. Inflasi rendah ini membawa berkah, modal investasi asing semakin mengalir masuk ke dalam Indonesia.
“Tidak Takut Lagi, Rupiah Semakin Kuat” –hm-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar